Ahmad Dhani di Serang Netizen Usai Fitnah Maia Estianty
Ahmad Dhani di serang netizen usai fitnah Maia Estianty.
Ahmad Dhani mengunggah video berjudul “Komplikasi Gibah dan Fitnah Maia Estianty (di saat sudah punya suami)” di YouTube pribadinya 30 Juni 2025.
Dalam video tersebut berdurasi sekitar 24 menit itu.
Dhani menampilkan rangkuman berbagai pertanyaan Maia Estianty yang pernah disampaikan di media dan podcast.
Yang menurutnya merupakan bentuh fitnah terhadap dirinya, keluarganya, serta istri dan anak-anaknya dari pernikahannya dengan Mulan Jameela.
Ahmad Dhani menjelaskan bahwa di dalam video tersebut bukanlagh untuk menyerang Maia secara personal.
Melainkan sebagai bentuk pembelaan terhadap anak-anaknya, Safeea dan Ali, serta Mulan Jameela.
Yang selama ini sedang mendapatkan sindiran dan tudingan negatif dari netizen.
Termasuk tuduhan sebagai orang ketiga dalam keretakan rumah tangga Dhani dan Maia.
Dalam video itu juga ceramah ustaz tentang bahaya gibah (mengunjing) dan potongan wawacara Ketua Lembaga Perlindungan Anak Indonesia (Kak Seto).
Yang menyampaikan pilihan anak-anak mereka saat orang tua bercerai.
Berikutnya, salah satu bagian yang disorot adalah pertanyaan Maia yang menyebut Mulan Jameela profesional dalam pekerjaan tetapi tidak dalam personal.
Yang kemudian di beri label “fitnah” oleh Ahmad Dhani.
Unggahan video ini mengundah reaksi keras dari netizen yang banyak mengkritik aksi Ahmad Dhani karena di anggap membuka luka lama keluarga.
Dan bisa menyakiti perasaan anak-anak mereka,terutama setelah sebelumnya hubungan Ahmad Dhani dan Maia sempat terlihat membaik di momen pernikahan putra pertama mereka, yaitu Al Ghazali.
Sementara itu, Maia Estianty sendiri tampak cuek dan tidak menanggapi langsung video tersebut, bahkan sedang asyik menikmati liburan bersama sang suaminya, Irwan Mussry.